Kamis, 24 November 2016

MATV system untuk hotel dan instansi


Kami menyediakan MATV system Untuk penginapan/hotel dengan kualitas gambar baik, sistem yang kami pakai adalah dengan input content free to air menggunakan sistem antena teresterial atau yagi. 

MATV penginapan hotel dan instansi

Perkiraan MATV System yang akan kita bangun adalah : 

penginapan/Hotel dan Instansi antara 10 sampai 40 unit/kamar. 

Perangkat yang kami sediakan adalah sebagai berikut : 

  1. Antena Yagi kualitas terbaik 2 buah. 
  2. Tiang penyangga galvanis untuk penyangga antena c/w clamp beserta baut. 
  3. Booster antena 2 set.  
  4. Spliter 2 way yang digunakan untuk mixing sinyal dari antena.  
  5. Spliter 6 way = 1 buah untuk master pembagi sinyal.  
  6. Splitter 8 way = 5 buah untuk input line antar kamar.  
  7. Booster RF untuk distribusi.
  8. F conector type drat = 100 buah.  
  9. Outlet TV untuk di kamar2 = 40 bh.  
  10. kabel antena RG6 = 3 roll. 

Jika anda membutuhkan informasi lebih lanjut mengenai pemesanan benih maupun konsultasi tentang  Instalasi Jaringan listrik,matv,cctv,pabx, jangan segan-segan menghubungi kami.

Contact Person : Novrikenas Agullangsa (Ovrik)
                           (call/sms/wa/line) 0838 3414 4827
                           Email: agullangsanovrikenas@gmail.com